Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2024

Tips Memilih Aplikasi Pinjaman Online untuk Pemula

Saat ini banyak aplikasi pinjaman online yang bisa digunakan dengan mudah. Sayangnya masih banyak juga aplikasi pinjaman online ilegal atau abal-bal tanpa izin dan tidak terdaftar di OJK. Berikut ini ada beberapa tips memilih aplikasi pinjaman online yang bisa diterapkan bagi pemula yang ingin mendapatkan uang atau dana pinjaman secara online. 1. Berizin dan Diawasi oleh OJK Penting untuk memilih aplikasi pinjaman online yang sudah berizin dan diawasi oleh OJK. Salah satu contoh aplikasi pinjaman online yang sudah  berizin dan diawasi oleh OJK adalah AdaKami .  Silahkan cek langsung melalui website resmi OJK atau melalui telepon di 157 dan WhatsApp di 081-157-157-157. 2. Memiliki Website Resmi Website berisi informasi lengkap terkait kebijakan pinjaman online yang bisa dipelajari calon nasabah. Umumnya, perusahaan aplikasi pinjaman online yang sudah berbadan hukum memiliki website resmi yang bisa diakses. Jadi, pastikan platform pinjaman online yang Anda pilih memiliki aplikasi dan web